ScoopPutri, Istri Ferdy Sambo Divonis 20 Tahun

Putri, Istri Ferdy Sambo Divonis 20 Tahun

Putri Candrawathi divonis 20 tahun penjara. Istri mantan Kadiv Propam Polri Ferdy Sambo dinyatakan bersalah setelah terlibat dalam kasus pembunuhan.